Dishub Purworejo ikut Berpatisipasi Dalam Lomba HUT RI di Alun Alun Purworejo

By ADMIN 26 Agu 2022, 08:58:46 WIB Pemerintahan
Dishub Purworejo ikut Berpatisipasi Dalam Lomba HUT RI di Alun Alun Purworejo

Purworejo- Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo ikut berpartisipasi mengirimkan 18 pegawai dalam mengikuti 10 lomba yang telah ditetapkan pada Sabtu (20/08/2022). Keikutsertaan perwakilan setiap OPD Menindaklanjuti Surat dari Panitia Penyelenggara Peringatan HUT Ke-77 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Tingkat Kabupaten Purworejo Tahun 2022 tanggal 16 Agustus 2022 perihal Lomba dan Gowes Bersama Peringatan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI di Lingkungan Pemkab Purworejo. 

Untuk menyemarakkan HUT Kemerdekaan RI Pemkab Purworejo melalui panitia pelaksa menggelar beberapa lomba yang terdiri atas memasukan paku kedalam botol, makan kerupuk, balap karung, balap kelereng, tarik tambang, pecah air, rebut kursi dan lain lain. Acara diakhiri dengan pengumuman pemenang dan pemberian hadiah kepada para pemenang lomba. Dishub Kabupaten Purworejo dari perwakilanya memperoleh juara 3 dalam lomba pecah air atas nama Ali Mahfud dari Bidang terminal dan parkir.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment