
- Pelayanan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo di MPP (Mall Pelayanan Publik)
- Dinhub Kabupaten Purworejo mengikuti Upacara Peringatan Hari Otoda, HUT Satpol PP, Satlinmas dan Damkar tahun 2025
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Alun Alun Kabupaten Purworejo
- Monitoring dan Pembinaan Angkutan Umum di Terminal Non Bus Kutoarjo
- PAM Hari Otonomi Daerah
- Mengahadiri Rapat RKPD Tahun 2025 di Ruang Rapat Komisi II
- Selamat Hari Otonomi Daerah ke-29
- Program Kabupaten Layak Anak di Pengujian Kendaraan Bermotor
- Monitoring dan sosialisasi karcis di Kutoarjo
- Monitoring dan Sosialisasi karcis di Kabupaten Purworejo
Dinhub Kabupaten Purworejo mengikuti Upacara Peringatan Hari Otoda, HUT Satpol PP, Satlinmas dan Damkar tahun 2025
Dinhub Kabupaten Purworejo mengikuti Upacara Peringatan Hari Otoda, HUT Satpol PP, Satlinmas dan Damkar tahun 2025
Berita Terkait
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Alun Alun Kabupaten Purworejo0
- Monitoring dan sosialisasi karcis di Kutoarjo0
- Monitoring dan Sosialisasi karcis di Kabupaten Purworejo0
- Koordinasi dan Sinkronisasi Pelaksanaan Izin Angkutan Penumpang Umum di Koperasi Angkutan Daerah Kabupaten Purworejo0
- Penambahan Fasilitas Penunjang di Terminal Tipe C Purwodadi guna meningkatkan pelayanan dan menunjang KLA0
- Pelayanan KP0
- Sosialisasi dan koordinasi bersama Koordinator Parkir TKP dan TJU0
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Tepi jalan Umum Kabupaten Purworejo0
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Tepi jalan Umum Kabupaten Purworejo0
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Tepi jalan Umum Kabupaten Purworejo0
Berita Populer
- Bahaya dan Dampak Narkoba Pada Hidup dan Kesehatan
- Jadwal KA Prameks Rute Kutoarjo - Jogja – Solo Terbaru
- 7 Kendaraan Prioritas yang Wajib Didahulukan
- Pengertian Tentang Rambu Lalu Lintas
- Mengenal Jenis-jenis Perlengkapan Jalan
- Mengenal Aturan Uji Kir Kendaraan Umum, Dasar Hukum hingga Sanksi
- Jadwal dan Tarif Bus Damri Dari Purworejo, Kebumen, Magelang ke Bandara Internasional Yogya
- Fungsi Pagar Pengaman (Guard Rail)
- Alat Uji Emisi Gas Buang Kendaraan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo
- JENIS KENDARAAN WAJIB UJI

Keterangan Gambar : Upacara Peringatan Hari Otoda, HUT Satpol PP, Satlinmas dan Damkar tahun 2025
Wakil Bupati Purworejo Dion Agasi Setiabudi SIKom MSi memimpin Upacara HUT ke-29 Otonomi Daerah, yang dirangkai dengan HUT ke-75 Satpol PP, HUT ke-63 Satlinmas, serta HUT ke-106 Damkar, pada Kamis (25/04/2025) di Jalan Proklamasi depan Kantor Bupati Purworejo. Turut hadir dalam acara tersebut Jajaran Forkopimda, para pejabat daerah, pimpinan BUMN, BUMD, OPD, serta peserta upacara dari berbagai unsur.
Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Wakil Bupati menyampaikan bahwa otonomi daerah merupakan sarana untuk mempercepat pemerataan pembangunan, memperkuat integrasi nasional, serta meningkatkan daya saing daerah yang pada akhirnya akan berkontribusi terhadap kemajuan bangsa secara keseluruhan.
“Peringatan HUT Otonomi Daerah yang mengambil tema Sinergi Pusat dan Daerah Membangun Nusantara Menuju Indonesia Emas 2045, adalah refleksi atas pentingnya hubungan yang harmonis dan konstruktif antara pemerintah pusat dan daerah dalam menyongsong masa depan Indonesia, yaitu Indonesia Emas 2045,” katanya.
Wakil Bupati juga menegaskan bahwa momentum ini merupakan peluang emas untuk membuktikan bahwa kita sebagai bangsa yang maju, mandiri, dan berdaulat yang tercermin dari keunggulan ekonomi, teknologi, pendidikan, dan kebudayaan, dengan masyarakat yang adil, makmur dan berakhlak mulia.
“Tanggal 25 April diperingati sebagai Hari Ulang Tahun Otonomi Daerah yang merupakan tonggak sejarah bagi administrasi pemerintahan di Indonesia,” ujarnya.
Dalam kesempatan tersebut, Wakil Bupati juga menyampaikan selamat atas ulang tahun ke-75 Satuan Polisi Pamong Praja, ulang tahun ke-63 Satuan Perlindungan Masyarakat dan ulang tahun ke-106 Pemadam Kebakaran.
“Keberadaan Satpol PP, Satlinmas dan Damkar merupakan salah satu potensi sumber daya aparatur yang sangat penting dalam pemerintahan daerah. Sehingga peringatan ini juga menjadi momentum untuk bersama-sama menyatukan visi dan mengkonsolidasikan penyelenggaraan ketenteraman ketertiban umum dan perlindungan masyarakat di daerah,” tandasnya.
Sumber: Prokopim