
Breaking News
- Pelayanan KP
- Perbaikan LPJU di Pertigaan Donbosco
- Pengambilan Kembali Water Barrier Setelah Lebaran
- Perbaikan Traffic Light Simpang 4 Hidayat Sudah Kembali Normal
- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah Gelar Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor 2025
- Pengendalian Dan Pengawasan Angkutan Penumpang Umum di Terminal Kutoarjo
- Sosialisasi dan koordinasi bersama Koordinator Parkir TKP dan TJU
- Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Tepi jalan Umum Kabupaten Purworejo
- Penggantian Komponen Timer PJU di Desa Wareng
Drop Barrier Dalam Acara Purworejo Bersholawat
Berita Terkait
- Dishub Purworejo Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata 2023 -2024 di Polres Purworejo0
- Monitoring Parkir di Jalan Ahmad Yani Rayon 30
- Perbaikan Rambu Peringatan yang Roboh di Besole0
- Pengawasan dan Penertiban Angkutan AKDP di Purworejo0
- Dishub Purworejo Ikuti Pelatihan Bantuan Hidup Dasar yang Diselenggarakan IDI Cabang Purworejo0
- Giat Monitoring Parkir di Sepanjang Jalan Ahmad Yani Purworejo0
- Penandatanganan Perjanjian Kerjasama (MOU) Bidang Hukum Perdata dan Tata Usaha Negara antara Kejaksaan Negeri Purworejo dan Dishub Purworejo0
- Pemasangan Rotari di Kantor Kejaksaan Purworejo0
- Giat Bersih-Bersih Terminal Kalianyar0
- Perbaikan Traffic Light Simapang 4 Yonif 412 Raider Purworejo0
Berita Populer
- Bahaya dan Dampak Narkoba Pada Hidup dan Kesehatan
- Jadwal KA Prameks Rute Kutoarjo - Jogja – Solo Terbaru
- 7 Kendaraan Prioritas yang Wajib Didahulukan
- Pengertian Tentang Rambu Lalu Lintas
- Mengenal Jenis-jenis Perlengkapan Jalan
- Mengenal Aturan Uji Kir Kendaraan Umum, Dasar Hukum hingga Sanksi
- Jadwal dan Tarif Bus Damri Dari Purworejo, Kebumen, Magelang ke Bandara Internasional Yogya
- Fungsi Pagar Pengaman (Guard Rail)
- Alat Uji Emisi Gas Buang Kendaraan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo
- JENIS KENDARAAN WAJIB UJI
Purworejo - Guna mendukung lancarnya pelaksanaan acara Purworejo Bersholawat yang akan dilaksanakan pada hari Sabtu 21 Oktober 2023, Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo mengirim barrier yang digunakan untuk rekayasa lalu lintas (21/10). Dishub Kabupaten Purworejo mengirimkan Barrier sebanyak 42 Buah yang dipasang dari Depan Kantor Pos Purworejo sampai dengan Depan CPM untuk mengalihkan arus lalu lintas selama acara berlangsung. Barrier mulai dipasang dilokasi pada pukul 11.00 melalui petugas dari Bidang PLLPJ. Diimbau kepada para pengguna jalan agar dapat menyesuaikan pengaturan lalu lintas yang ditetapkan, mematuhi rambu–rambu lalu lintas, petunjuk petugas di lapangan serta mengutamakan keselamatan di jalan.
Write a Facebook Comment
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook
View all comments