
- Pelayanan KP
- Perbaikan LPJU di Pertigaan Donbosco
- Pengambilan Kembali Water Barrier Setelah Lebaran
- Perbaikan Traffic Light Simpang 4 Hidayat Sudah Kembali Normal
- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah Gelar Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor 2025
- Pengendalian Dan Pengawasan Angkutan Penumpang Umum di Terminal Kutoarjo
- Sosialisasi dan koordinasi bersama Koordinator Parkir TKP dan TJU
- Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Tepi jalan Umum Kabupaten Purworejo
- Penggantian Komponen Timer PJU di Desa Wareng
Pengajian Rutin Dishub Purworejo
Berita Terkait
- Perbaikan Lampu Peringatan di Pos Perlintasan Bagelen0
- Dishub Sukseskan Pembagian 10 juta Bendera Merah Putih0
- PAM Pengamanan Acara Peresmian Art Center0
- Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-78, Dishub Purworejo Lakukan Pengecatan Pagar0
- Penertiban Angkutan AKDP Magelang Wonosobo0
- Sosialisasi Anti Korupsi Dishub Kabupaten Purworejo0
- Banner Sosialisasi Anti Korupsi di Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo0
- Perbaikan RPPJ di Jalan S. Parman Kutoarjo0
- Pengamanan Dalam Acara Festival Layang- layang Tingkat Nasional Kabupaten Purworejo0
- Sambut HUT RI ke-78, Pegawai Dishub Purworejo Gotong Royong Cat dan Rabas Rabas Pohon0
Berita Populer
- Bahaya dan Dampak Narkoba Pada Hidup dan Kesehatan
- Jadwal KA Prameks Rute Kutoarjo - Jogja – Solo Terbaru
- 7 Kendaraan Prioritas yang Wajib Didahulukan
- Pengertian Tentang Rambu Lalu Lintas
- Mengenal Jenis-jenis Perlengkapan Jalan
- Mengenal Aturan Uji Kir Kendaraan Umum, Dasar Hukum hingga Sanksi
- Jadwal dan Tarif Bus Damri Dari Purworejo, Kebumen, Magelang ke Bandara Internasional Yogya
- Fungsi Pagar Pengaman (Guard Rail)
- Alat Uji Emisi Gas Buang Kendaraan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo
- JENIS KENDARAAN WAJIB UJI
Purworejo, 08 Agustus 2023 Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo meggelar acara pengajian rutin bulanan yang dilaksanakan di Musholla Nurul Huda Dinas Perhubungan Purworejo dengan Penceramah Bapak Sugito. Acara Pengajian rutin di buka oleh Kepala Bidang angkutan dan Terminal Wahyudi, S.sos.MM, pengajian rutin bulanan di hadiri oleh para ASN dan Non ASN di lingkungan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo. Dalam acara pengajian bulanan kali ini Bapak Sugito mengangkat Tema “Perjalan Hidup Manusia di Dunia dan Akhirat” . Latar belakang diadakan pengajian rutin bulanan di Dinas Perhubungan Purworejo untuk membangun rohani dan menjaga hubungan Silahturahmi antar pegawai yang berada dilingkungan Dinas Perhubungan kabupaten Purworejo. Semoga dengan semakin seringnya kita mendengarkan ceramah agama Islam, akan semakin menambah wawasan dan ketakwaan kita kepada sang Khalik, Sebagai bekal untuk menuju ke masa depan yang lebih cemerlang.