
- Kerja Bakti Dalam Rangka Memperingati Hari Sampah Nasional
- Layanan Kesehatan Gratis Dari Pukesmas Bayan
- Koordinasi Dengan Koperasi Angkutan Yang Ada di Kabupaten Purworejo
- Rapat Pembahasan Finalisasi Muatan Matriks
- Verifikasi Pendampingan Perangkat Daerah Kepada Desa/Kelurahan Prioritas Penanggulangan Kemiskinan Tahun 2025
- Sosialisasi dan koordinasi bersama Koordinator Parkir TKP RSUD Tjitrowardojo
- Pam Kunjungan Sekjen KPU
- Sosialisasi dan koordinasi bersama Koordinator Parkir TKP dan TJU
- Kegiatan Penyusunan Dokumen Rencana Kontingensi Tsunami 2025
- Rapat Koordinasi Run Your Vibes
Kerja Bakti di Terminal Tipe C Purwodadi
Kerja Bakti di Terminal Tipe C Purwodadi
Berita Terkait
- Monitoring dan Sosialisasi karcis di Kabupaten Purworejo0
- SURVEY POTENSI PARKIR RSUD TJITRO WARDOYO KABUPATEN PURWOREJO0
- Penertiban Angkudes di Terminal Tipe C Kongsi0
- SURVEY POTENSI PARKIR RSUD TJITRO WARDOYO KABUPATEN PURWOREJO0
- Pelayanan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo di MPP (Mall Pelayanan Publik) 0
- Dinhub Kabupaten Purworejo mengikuti Upacara Peringatan Hari Otoda, HUT Satpol PP, Satlinmas dan Damkar tahun 20250
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Alun Alun Kabupaten Purworejo0
- Monitoring dan sosialisasi karcis di Kutoarjo0
- Monitoring dan Sosialisasi karcis di Kabupaten Purworejo0
- Koordinasi dan Sinkronisasi Pelaksanaan Izin Angkutan Penumpang Umum di Koperasi Angkutan Daerah Kabupaten Purworejo0
Berita Populer
- Bahaya dan Dampak Narkoba Pada Hidup dan Kesehatan
- Jadwal KA Prameks Rute Kutoarjo - Jogja – Solo Terbaru
- 7 Kendaraan Prioritas yang Wajib Didahulukan
- Pengertian Tentang Rambu Lalu Lintas
- Mengenal Jenis-jenis Perlengkapan Jalan
- Mengenal Aturan Uji Kir Kendaraan Umum, Dasar Hukum hingga Sanksi
- Jadwal dan Tarif Bus Damri Dari Purworejo, Kebumen, Magelang ke Bandara Internasional Yogya
- Fungsi Pagar Pengaman (Guard Rail)
- Alat Uji Emisi Gas Buang Kendaraan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo
- JENIS KENDARAAN WAJIB UJI

Keterangan Gambar : Foto Kerja Bakti
Kerja Bakti di Terminal Tipe C Purwodadi
Jumat, 16 Mei 2025 dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan Terminal Tipe C Purwodadi, Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo bersama warga terminal baik pengguna kios maupun PKL melaksanakan kegiatan Kerja Bakti yang dimulai Pukul 07.30 WIB.
Kegiatan kerja bakti ini berupa pembersihan dan pemotongan rumput serta pemangkasan pohon di taman terminal yang sudah menjulang tinggi. Pembersihan dilakukan di mulai dari taman sisi dalam terminal kemudian berlanjut ke luar terminal.
Plt. Kepala Bidang Angkutan, Terminal dan Perparkiran Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo Oktha Satriawan mengatakan, kerja bakti digelar untuk memastikan terjaganya kebersihan dan keindahan Terminal.
Setelah kegitan kerja bakti selesai, Plt. Kabid Angkutan, Terminal dan Perparkiran kemudian memberikan pembinaan kepada pengguna kios dan PKL.