PAM Car Free Day di Alun-alun Purworejo

By ADMIN 30 Jan 2023, 20:13:57 WIB Kegiatan
PAM Car Free Day di Alun-alun Purworejo

Purworejo - Alun-alun Purworejo banyak dimanfaatkan  sebagai tempat untuk berekreasi ataupun bersantai dengan keluarga, momong anak hingga berolahraga. Dalam rangka memberi kebebasan dan keamanan  untuk menikmati fasilitas di Alun-alun Purworejo, Pemerintah Kabupaten Purworejo melalui Dinas Perhubungan dibantu Polantas di setiap hari Minggu melaksanakan pengaturan dan rekayasa lalu lintas yang dimulai pada pukul  (05.00 – 08.30 pagi). Kegiatan ini bertujuan mengendalikan arus lalulintas melalui pengalihan kendaraan bermotor baik roda dua dan roda empat (motor dan mobil) untuk tidak memasuki area Alun-alun.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment