
- Pelayanan KP
- Perbaikan LPJU di Pertigaan Donbosco
- Pengambilan Kembali Water Barrier Setelah Lebaran
- Perbaikan Traffic Light Simpang 4 Hidayat Sudah Kembali Normal
- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah Gelar Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor 2025
- Pengendalian Dan Pengawasan Angkutan Penumpang Umum di Terminal Kutoarjo
- Sosialisasi dan koordinasi bersama Koordinator Parkir TKP dan TJU
- Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H
- Monitoring dan Pengawasan Parkir di Tepi jalan Umum Kabupaten Purworejo
- Penggantian Komponen Timer PJU di Desa Wareng
PEMASANGAN LAMPU LED POSKO KETUPAT CANDI DI REST AREA DADIREJO
Berita Terkait
- PEMINDAHAN POSKO PEMANTAUAN COVID -19 KRENDETAN KE WILAYAH PERBATASAN0
- PEMERIKSAAN DI POSKO TERHADAP PEMUDIK DARI JAMBI YANG PULANG KE PURWOREJO0
- PEMULANGAN SANTRIWATI DARI PONPES TEGALREJO MAGELANG0
- GIAT MALAM PEMANTAUAN PEMUDIK DI POSKO PEMANTAUAN COVID-19 0
- KUNJUNGAN ASISTEN EKONOMI DAN PEMBANGUNAN SETDA KE POSKO PEMANTAUAN COVID 19 0
- KUNJUNGAN WAKIL BUPATI KE POSKO PEMANTAUAN COVID-19 PURWOREJO0
- RAPAT PELAKSANAAN POSKO PEMANTAUAN COVID-19 KECAMATAN BENER0
- PENYERAHAN PERLENGKAPAN APD DI POSKO KECAMATAN BENER0
- Dishub Peduli kepada sesama0
- Meningkatnya Arus Mudik0
Berita Populer
- Bahaya dan Dampak Narkoba Pada Hidup dan Kesehatan
- Jadwal KA Prameks Rute Kutoarjo - Jogja – Solo Terbaru
- 7 Kendaraan Prioritas yang Wajib Didahulukan
- Pengertian Tentang Rambu Lalu Lintas
- Mengenal Jenis-jenis Perlengkapan Jalan
- Mengenal Aturan Uji Kir Kendaraan Umum, Dasar Hukum hingga Sanksi
- Jadwal dan Tarif Bus Damri Dari Purworejo, Kebumen, Magelang ke Bandara Internasional Yogya
- Fungsi Pagar Pengaman (Guard Rail)
- Alat Uji Emisi Gas Buang Kendaraan Dinas Perhubungan Kabupaten Purworejo
- JENIS KENDARAAN WAJIB UJI
Sebagai tindak lanjut pemindahan posko pemantauan Covid-19 yang selama ini berada di area Pasar Krendetan Kecamatan Bagelen ke Rest Area Dadirejo Kecamatan Bagelen, Dinas Perhubungan Kabupaten mengerahkan petugasnya guna melakukan pemasangan lampu LED di area Posko yang berada diwilayah perbatasan dengan Provinsi DIY tersebut.
Pemasangan lampu LED guna menambah titik lampu PJU yang berada diarea tersebut guna menambah penerangan yang telah ada mengingat selama pemantauan terhadap pemudik yang masuk di wilayah Kabupaten Purworejo dilaksanakan pada malam hari.
Seperti telah diberitakan sebelumnya bahwa posko ini selain memantau serta menjaga keamanan selama musim mudik juga guna mengantisipasi penyebaran Virus Covid-19 masuk ke wilayah Kabupaten Purworejo.