Survei Lokasi Longsor di Desa Donorati
Longsor Donorati

By ADMIN 23 Jan 2025, 08:12:22 WIB Kegiatan
Survei Lokasi Longsor di Desa Donorati

Rabu, 22 Januari 2025 Personil seksi MRLL bidang Lalu Lintas melaksanakan survei lokasi longsor yang berlokasi di Desa Donorati Kecamatan Purworejo yang mengakibatkan akses jalan Donorati - Desa Sudimoro tertutup material longsor. Personil seksi MRLL membantu pengaturan lalu lintas saat anggota BPBD Purworejo, DinPUPR dan anggota Polres Purworejo bersama warga mengevakuasi material longsor agar akses jalan dapat dilewati kembali.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment