Monitoring dan Pembinaan Petugas Parkir
Rayon 2 Kabupaten Purworejo

By ADMIN 05 Feb 2025, 08:43:26 WIB Kegiatan
Monitoring dan Pembinaan Petugas Parkir

Keterangan Gambar : Monitoring Petugas Parkir depan PMI Kabupaten Purworejo


Purworejo – Senin, 03 Februari2025, Personil dari Tim Seksi Perparkiran Dinas Pehubungan Kabupaten Purworejo melakukan monitoring dan pengawasan petugas parkir disekitar PMI rayon 2. Monitoring ini dilakukan guna untuk menjawab laporan dari Kasatlantas Purworejo terkait parkir kendaraan didepan Pasar Baledono. Dalam kegiatan ini Petugas dari Dinas Perhubungan melakukan sosialisasi kepada Petugas Parkir dan kepada pengguna jasa layanan parkir untuk memarkirkan kendaraan dengan rapi dan tidak terlalu ketengah sehingga menutupi badan jalan. Dinas Perhubungan menghimbau kepada petugas parkir untuk memarkirkan kendaraan roda 4 disisi barat jalan dan selalu menggunakan karcis parkir saat melakukan penarikan retribusi. Pengaturan parkir ini dilakukan juga untuk menciptakan parkir yang rapih, keren dan lalu lintas yang lancar pastiny




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment