Survey Pemasangan PJU di Kalijambe

By ADMIN 19 Mei 2025, 10:23:30 WIB Kegiatan
Survey Pemasangan PJU di Kalijambe

Purworejo, 17 Mei 2025 — Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Purworejo melakukan survei untuk pemasangan tiga titik Penerangan Jalan Umum (PJU) di sisi utara Jembatan Kembar Kalijambe, Kecamatan Bener. Langkah ini diambil sebagai upaya meningkatkan keselamatan dan kenyamanan pengguna jalan di wilayah tersebut.

Saat ini, proses pembangunan pondasi tiang PJU sedang berlangsung. Pondasi yang kokoh diperlukan untuk menopang tiang lampu agar berdiri dengan stabil dan tahan terhadap kondisi cuaca ekstrem.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment